Kamu ingin menjadi seorang Blogger? Pastinya saat ini kamu sering mencari tips-tips tentang Blog. Seiring kamu browsing, Kamu pasti pernah mendengar Blog AGC. Mari kita mengenal Blog AGC beserta kelebihan dan kekurangannya. AGC merupakan singkatan dari Auto Generatic Content atau menghasilkan konten secara otomatis,
Konten tersebut berasal dari RSS Feed blogger lain yang kemudian diimport pada blog lainnya. Singkatnya Blog AGC menduplikasi konten blog lain menjadi konten dari blog itu sendiri. Terkadang tidak dipungkiri bahwa blog AGC juga dapat menghasilkan traffik yang terbilang instant .
Kelebihan Blog AGC
- Dapat membuat kontent secara cepat dan instant
- Dapat mendatangkan trafik yang tinggi dalam waktu sehari
- Mendapatkan banyak keuntungan jika blog AGC berhasil dipasangkan iklan
- Hemat tenaga dan pikiran
- Tidak perlu kreatif
Kekurangan Blog AGC
- Rawan terkena sanksi masuk ke Sandbox Google dan terkena deindex dari mesin pencari Google
- Tidak cocok menggunakan iklan sepetri Adsense (Pay per Click) karena akan menghasilkan klik yang banyak yang tidak wajar
Sekilas memang sangat menggiurkan Blog AGC ini. Kamu tidak perlu-perlu membuat konten tetapi bisa mendatangkan trafik yang tinggi. Tetapi karena ini bisa dikatakan copy paste tentunya tidak sesuai dengan visi misi Google sehingga kamu mungkin agak kesulitan agar blog kamu terindex google dalam waktu jangka panjang.
Banyak Pro Konta terkait blog AGC ini, tetapi apa salahnya anda belajar terkait ini. Kamu bisa mencoba nya untuk membuat blog AGC memanfaatkan Blogger. Caranya cukup mudah hanya tinggal menyisipkan script khusus AGC pada Template blog
Penutup
Jika kamu ingin sukses bermain AGC, pastikan kamu menyisipkan keyword pupuler sebanyak-banyaknya. Pastikan jangan ada kesalahan dalam blog mu pada webmaster search console seperti error 500 ataupun 404 sehingga dapat membuat peringkat blogmu jatuh. Demikian artikel kali ini. Selamat mencoba. Terima kasih
Tinggalkan Balasan