Jika kamu menemukan permasalahan terkait “curl: (60) SSL certificate problem: unable to get local issuer certificate“. Ini di akibatkan ada beberapa konfigurasi yang harus di sesuaikan untuk sistem yang mengirimkan permintaan CURL, dan bukan server yang menerima permintaan tersebut.
#SOLUSI
- Unduh cacert.pem terbaru dari https://curl.se/ca/cacert.pem
- Tambahkan opsi ‘–cacert /path/to/cacert.pem’ [ubah sesuai lokasi tempat file cacert.pem mu tersimpan] ke perintah curl yang kamu ingin jalankan untuk memberi tahu curl di mana file Otoritas Sertifikat lokal berada.
- Kamu juga bisa membuat config file dan menambahkan baris: cacert = /path/to/cacert.pem. Lihat ‘curl –help’, pada bagian ‘-K, –config ‘ untuk informasi tentang bagimana curl menjalankan config file dan kamu bisa melihat refrensi config file curl di sini.
- (atau jika menggunakan php) Tambahkan baris berikut ke php.ini: (jika ini adalah shared hosting dan Anda tidak memiliki akses ke php.ini maka kamu dapat menambahkan ini ke .user.ini di public_html).
curl.cainfo="/path/to/downloaded/cacert.pem"
#solusiit #kumpulansolusi #caridisini curl: (60) SSL certificate problem: unable to get local issuer certificate
Respon Anda
Cinta0
Sedih0
Senang0
Sleepy0
Marah0
Pingsan0
Wink0
Tinggalkan Balasan